HUBUNGAN INDEKS MASSA TUBUH DENGAN KEJADIAN KANKER KOLOREKTAL DI RSUD DR PIRNGADI MEDAN TAHUN 2019 -2020

THE RELATIONSHIP BETWEEN BODY MASS INDEX AND THE INCIDENCE OF COLORECTAL CANCER AT DR PIRNGADI HOSPITAL MEDAN IN 2019-2020

  • Roma Halomoan Siregar Universitas Islam Sumatera Utara
  • Suryani Eka Mustika Universitas Islam Sumatera Utara
Keywords: Indeks Massa Tubuh, Kejadian Kanker, Kolorektal

Abstract

Kanker kolorektal suatu tumor maligna yang muncul dari jaringan epitel colon atau rektum. KKR ditujukan pada tumor ganas yang ditemukan di colon dan rektum. Menurut WHO Kanker Kolorektal (KKR) merupakan keganasan ke lima terbanyak di dunia dan penyebab kematian kedua terbanyak seluruh dunia. Di Indonesia, KKR merupakan jenis kanker ketiga terbanyak. Obesitas meningkatkan risiko terkena dan meninggal akibat Kanker Kolorektal. Obesitas meningkatkan risiko kanker colon dan rektum pada pria dan wanita, tetapi kaitannya tampaknya lebih kuat pada pria. Menurut American Society of Clinical Oncology, pasien kanker kolorektal mengalami penurunan berat badan pasca operasi yang menyebabkan penurunan indeks massa tubuh (IMT). Untuk Mengetahui Hubungan Indeks Massa Tubuh Dengan Kejadian Kanker Kolorektal Di Rsud Dr Pirngadi Medan Tahun 2019-2020.

Penelitian ini bersifat analitik, desain cross sectional untuk mengetahui Hubungan Indeks Massa Tubuh dengan kejadian Kanker Kolorektal Di Rsud Dr Pirngadi Medan Tahun 2019-2020 dengan sampel 75 orang dengan metode Total Sampling kriteria peneliti sendiri dengan uji analisa data Uji korelasi Eta. Hasil uji Uji korelasi Eta antara Indeks Massa Tubuh Dengan Kejadian Kanker kolorektal didapatkan hubungan signifikan antara Indeks Massa Tubuh dengan kejadian Kanker Kolorektal dengan nilai Fhitung (3,304) > Ftabel(2,73).

References

Amin MB. American Cancer Society. AJCC cancer staging manual Eight Ed Mahul B Amin MD, FCAP. Published online 2017:1024.

Tjahja I. Merokok dan karies gigi di Indonesia: analisis lanjut Riskesdas 2013. J Penelit dan Pengemb Pelayanan Kesehat. Published online 2018:184-190.

Goebel C, Louden CL, McKenna R, Onugha O, Wachtel A, Long T. Diagnosis of non-small cell lung cancer for early stage asymptomatic patients. Cancer Genomics Proteomics. 2019;16(4):229-244.

Wong TS-H, Chay WY, Tan M-H, Chow KY, Lim W-Y. Reproductive factors, obesity and risk of colorectal cancer in a cohort of Asian women. Cancer Epidemiol. 2019;58:33-43.

Irfan HP. KARAKTERISTIK PASIEN KANKER KOLOREKTAL DI RSUP DR. M. DJAMIL PADANG PERIODE JANUARI-DESEMBER 2017. Published online 2019.

Zannah SJ, Murti IS, Sulistiawati S. Hubungan Usia dengan Stadium Saat Diagnosis Penderita Kanker Kolorektal di RSUD Abdul Wahab Sjahranie Samarinda: Relationship of Age and Stadium when Diagnosed of Cholorectal Cancer at RSUD Abdul Wahab Sjahranie Samarinda. J Sains dan Kesehat. 2021;3(5):701-705.

Sastroasmoro S, Ismael S. Dasar-dasar metodologi penelitian klinis. Sagung Seto, Edisi 4. Published online 2011.

Abdullah M, Sudoyo AW, Utomo AR, Fauzi A, Rani AA. Molecular profile of colorectal cancer in Indonesia: is there another pathway? Gastroenterol Hepatol from bed to bench. 2012;5(2):71.

Putri PETH, Ekawati NP, Saputra H. KARAKTERISTIK PASIEN DENGAN KEGANASAN KOLOREKTAL DI RSUP SANGLAH DENPASAR BALI TAHUN 2018. E-Jurnal Med Udayana. 2021;10(2):61-66.

Nasution N. Karakteristik Pasien Kanker Kolorektal di RSUP H. Adam Malik Medan Tahun 2015-2017. Skripsi Univ Sumatera Utara. Published online 2018:1-83.

Zendrato T. Karakteristik Penderita Kanker Colorectal Yang Rawat Inap Di RSUP. H. Adam Malik Medan Tahun 2005-2007. Published online January 1, 2009.

Hapsari PK, Murbawani EA. HUBUNGAN ASUPAN SERAT, LEMAK, DAN KALSIUM DENGAN KEJADIAN KARSINOMA KOLOREKTAL DI SEMARANG. Published online 2016.

Arjoso, S., Sudoyo, A. W., & Satria Y. Informasi Dasar Tentang Kanker: Pedoman Bagi Penyuluh Kanker (2 Ed.). Jakarta: Yayasan Kanker Indonesia (YKI) Dan Program for Appropriate Technology in Health.Le.; 2008.

Trisuladara AASM, Sueta MAD, Adnyana MS. Hubungan antara obesitas dan insiden kanker kolorektal di RSUP Sanglah tahun 2016-2017. Intisari Sains Medis. 2019;10(2).

Frezza EE, Wachtel MS, Chiriva-Internati M. Influence of obesity on the risk of developing colon cancer. Gut. 2006;55(2):285-291.

Tumanggor ST. Hubungan Pola Hidup Dengan “3 Years Survival Rate “Penderita Kanker Kolorektal di RSUP H. Adam Malik Medan. Published online 2015.

Published
2024-06-01
Section
Artikel Penelitian